Realisasi PAD Pariwisata Kudus Capai 98,80 Persen
BETANEWS.ID, KUDUS – Dampak pandemi Covid-19 sempat membuat lumpuh sejumlah sektor perekonomian di Kudus. Satu di antaranya yakni bidang pariwisata. Hal tersebut lantaran menurunkan target Pendapatan Hasil Daerah (PAD) di bidang tersebut. Akibatnya, target yang sebelumnya sekitar Rp 4,4 miliar, kini diturunkan menjadi Rp 1,24 miliar.
Dengan target tersebut, Kepala Bidang Pariwisata, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kudus, Mutrika mangaku tidak ada kendala dalam mencapainya. Bahkan, pihaknya membuat rencana untuk melampaui target tersebut. Mengingat, hingga November 2020, capaian target sudah 98,80 persen.
Baca berita selengkapnya di : https://betanews.id/2020/12/meski-dihadang-covid-19-disbudpar-kudus-optimis-lampaui-target-pad-pariwisata.html
#BetaNewsID #InspirasiHariIni
———————————————————————-
Instagram Beta: https://www.instagram.com/betanews.id/
FP Facebook Beta: https://www.facebook.com/betanewsID/
Twitter Beta: https://twitter.com/betanews_id
—————————————————————-
TENTANG KAMI
—————————————————————-
Beta adalah media online yang lahir di era digital yang dibuat khusus untuk milenial dan gen-Z yang ingin maju dan berkembang. Berita yang disajikan unik, menarik dan inspiratif, serta dikmas dalam bentuk tulisan, foto dan video.
—————————————————————
Alamat: Salam Residence Blok C No. 87, Dersalam, Bae, Kudus. Telp. (0291) 2916432, Email: betanews.red@gmail.com